Thursday, May 7, 2015

Atherosklerosis

Atherosklerosis
May 8th 2015, 10:06

Atherosklerosis adalah pengerasan atau penebalan yang terjadi pada dinding arteri sedang dan besar. Penebalan dan pengerasan dinding arteri ini berlangsung dengan cepat akibat dari penumpukan lemak pada dinding bagian dalam. Beberapa faktor risiko terjadinya atherosklerosis antara lain: Tingginya kadar kolesterol terutama kolesterol 'jahat'. Tekanan darah tinggi. Merokok. Diabetes. Riwayat keluarga dengan atherosklerosis. Atherosklerosis bertanggungjawab atas […]


unsubscribe from this feed

No comments:

Post a Comment