Monday, January 26, 2015

Manfaat Teh Hijau Untuk Masalah Pencernaan

Manfaat Teh Hijau Untuk Masalah Pencernaan
Jan 27th 2015, 13:00

Selama berabad-abad, orang Asia telah menggunakan teh hijau untuk kesehatan. Teh hijau mempunyai manfaat yang baik untuk mencegah penyakit dan mengobati berbagai penyakit serta menjaga kesehatan pencernaan. Minuman teh menurut legenda ditemukan di Tiongkok secara tidak sengaja oleh oleh Kaisar Shen Nung pada tahun 2737 SM. Kemudian mulai dibudidayakan di Jepang oleh seorang biarawan bernama [...]


unsubscribe from this feed

No comments:

Post a Comment