Jan 25th 2015, 16:17
Pertanyaan Konsultasi
Selamat sore dokter, saya mau tanya, dibuah zakar saya ada bintik kecil yang membuat gatal sangat luarbiasa dokter. Dulu pernah gatal seperti ini hanya diobati dengan krim anti jamur hilang gatalnya. Tapi kali ini krimnya itu tidak mempan terkadang malah makin menjadi gatalnya sampai iritasi dokter karena saya garukin. Mohon penjelasannya dokter? Terimakasih
Salam
Bapak Muhammad Hakim
Jawaban Konsultasi
Perlu diperiksa dulu apa jenisnya bintik-bintik tersebut. Terimakasih
Salam
dr. Vanny Bernadus
Team DokterSehat.com

No comments:
Post a Comment